Renovasi Jembatan Gobah, Kapolres Kampar Apresiasi Kerja Keras Brimob dan Personil Polda Riau!”

Tambang – Renovasi jembatan di Desa Gobah Kec. Tambang terus menunjukkan perkembangan positif. Memasuki hari ketiga, Sabtu (31/01/2026), Tim Rehab Jembatan Sat Brimob Polda Riau yang dipimpin oleh IPDA Bai Ibrahim fokus pada pembongkaran lantai kayu rusak, pembersihan rel utama, pengelasan besi penyangga, serta pembersihan pondasi tiang jembatan. Tim Randurlap (Kendaraan Dapur Lapangan) Sat Brimob […]

Lanjut Baca

Kasat Lantas Polres Kampar Pimpin Jumat Berkah, Sentuh Hati Pengguna Jalan!”

Bangkinang – Satlantas Polres Kampar melaksanakan kegiatan Jumat Berkah dengan membagikan makanan kepada masyarakat yang kurang mampu dan pengguna jalan yang tertib aturan lalu lintas, Jumat (30/01/2026). Kegiatan ini dipimpin langsung oleh Kasat Lantas AKP Wulan Afdhalia Ramdhani, S.Trk.,S.I.K, bersama Kanit Regident Iptu Sulthon Sekar Jagat, S.Trk, KBO Ipda Ferry Irawan, Kanit Turjagwali Ipda Brilian […]

Lanjut Baca

Kabupaten Kampar Raih UHC Award 2026 : Komitmen Keberlanjutan Program Prioritas Kesehatan

Jakarta – Pemerintah Kabupaten Kampar kembali menorehkan prestasi gemilang di tingkat nasional dalam bidang kesehatan. Kabupaten Kampar secara resmi menerima penghargaan Universal Health Coverage (UHC) Award 2026 Kategori MADYA. Penghargaan ini diberikan atas komitmen tinggi pemerintah daerah dalam menjamin kepastian akses kesehatan yang menyeluruh bagi seluruh lapisan masyarakat kabupaten Kampar. Prosesi penganugerahan berlangsung khidmat di […]

Lanjut Baca

Polres Kampar Siagakan Bhabinkamtibmas Hadapi Bencana!”

Kampar – Polres Kampar menggelar Apel Bulanan Bhabinkamtibmas sebagai wujud kesiapsiagaan dalam menghadapi potensi bencana alam di wilayah hukum Polres Kampar, Rabu (28/01/2026). Apel yang dilaksanakan di Lapangan Depan Mapolres Kampar ini dipimpin oleh Wakapolres Kampar Kompol Rizki Hidayat, dengan Perwira Apel Kasat Binmas AKP Nanang Pujiono dan Komandan Apel Ipda Mashudi. Apel ini diikuti […]

Lanjut Baca

Polres Kampar Gagalkan Perdagangan Satwa Dilindungi!”

Bangkinang – Polres Kampar menunjukkan komitmennya dalam memberantas peredaran satwa dilindungi dengan menangkap seorang pelaku yang memperjualbelikan Owa Ungko (Hylobates Agilis), Senin (26/01/2026). Pelaku berinisial DE (30), warga Desa Salo, Kecamatan Salo, ditangkap saat hendak melakukan transaksi jual beli satwa langka tersebut. Kapolres Kampar AKBP Boby Putra Ramadhan S, didampingi Kasat Reskrim AKP Gian Wiatma […]

Lanjut Baca

Wakil Bupati Kampar Dr. Misharti Lantik dan Ambil Sumpah Dua Pejabat Administrator di Lingkungan Pemerintah Kabupaten Kampar

Bangkinang Kota – Berdasarkan Surat Keputusan Bupati Kampar Nomor: 267/BKPSDM/1/2026 tentang Pengangkatan Pegawai Negeri Sipil dalam Jabatan Administrator di Lingkungan Pemerintah Kabupaten Kampar, Wakil Bupati Kampar Dr. Hj. Misharti, S.Ag, M.Si melantik dan mengambil sumpah Pejabat Administrator di Lingkungan Pemerintah Kabupaten Kampar yang dilaksanakan di Aula BPKAD Kabupaten Kampar, pada Senin (26/01/2026). Adapun pejabat yang […]

Lanjut Baca

“Kapolres Kampar Dukung Bibit Balap di Kejuaraan Grasstrack!”

Tapung Hulu – Polres Kampar menunjukkan komitmennya dalam mendukung pengembangan potensi anak muda di bidang olahraga balap motor melalui Kejuaraan Grasstrack Motocross RAC Championship, Minggu (25/01/2026). Kapolres Kampar AKBP Boby Putra Ramadhan S, hadir langsung untuk membuka kejuaraan yang digelar di lapangan Sirkuit Aishiteru Desa Danau Lancang Kec. Tapung Hulu. Kejuaraan ini bertujuan untuk mencari […]

Lanjut Baca

“Kunjungan Ceria Anak TK di Satpas Polres Kampar, Kasat Lantas : Edukasi Lalu Lintas & Green Policing Investasi Masa Depan’!”

KAMPAR – Satuan Lalu Lintas (Satlantas) Polres Kampar menggelar kegiatan Dikmas Lantas Polisi Sahabat Anak (Polsana) dan Green Policing dengan menyambut kunjungan anak-anak TK Harapan Bunda, Kuok ke Satpas Sat Lantas Polres Kampar, Sabtu (24/01/2026). Kegiatan ini merupakan wujud komitmen Satlantas Polres Kampar dalam menanamkan kesadaran berlalu lintas sejak dini dan menjaga kelestarian lingkungan. Anak-anak […]

Lanjut Baca

Pra-Musrenbang Rumbio Jaya Dorong UMKM Pangan Lokal Dukung GPM dan Program Makan Bergizi

Rumbio Jaya – Pemerintah Kecamatan Rumbio Jaya menggelar Pra Musyawarah Perencanaan Pembangunan Kecamatan (Pra-Musrenbangcam), Rabu (21/1/2026). Kegiatan ini menjadi tahapan awal penyusunan Rencana Kerja Pemerintah Daerah (RKPD) Kabupaten Kampar Tahun 2027. Pra-Musrenbang tersebut dibuka langsung oleh Camat Rumbio Jaya H. RAMZI, S.PD.i., M.Si, Dalam sambutannya, camat menekankan pentingnya forum ini sebagai wadah menjaring aspirasi masyarakat […]

Lanjut Baca

“Isra Mi’raj di Polres Kampar, Kapolres Ajak Personel Tingkatkan Ketakwaan, Berikan Kepedulian Sosial!”

Kampar – Polres Kampar menggelar peringatan Isra Mi’raj Nabi Besar Muhammad SAW 1447 H,Rabu (21/01/2026) di Aula Sanika Setyawada Polres Kampar. Kegiatan ini diikuti oleh Ketua Bhayangkari Cabang Kampar Ny.Kiki Boby,Waka Polres Kompol Rizki Hidayat, Pejabat Utama (PJU) Polres Kampar, personel Polri, Bhayangkari Cabang Kampar, ASN Polres Kampar serta Panti Putra Muhammadiyah. Peringatan Isra Mi’raj […]

Lanjut Baca