Bupati Kasmarni Apresiasi Dedikasi AKBP Budi dan Sambut Hangat AKBP Fahrian
Bengkalis – Pemerintah Kabupaten Bengkalis menggelar acara kenal pamit Kapolres Bengkalis dari pejabat lama, AKBP Budi Setiawan, S.I.K., M.I.K., kepada pejabat baru, AKBP Fahrian Saleh Siregar, S.I.K., M.Si. Suasana keakraban dan haru menyelimuti kegiatan yang diselenggarakan di Balai Kerapatan Wisma Sri Mahkota Bengkalis, Rabu malam, 21 Januari 2026. Bupati Bengkalis, Kasmarni, yang hadir langsung dalam […]
Lanjut Baca